Agar Tahun Baru Makin Berkah, Berikut Doa Awal Tahun
"Tuhanku, Kau yang Abadi, Qadim, dan Awal. Atas karunia-Mu yang besar dan kemurahan-Mu yang mulia, Kau menjadi pintu harapan. Tahun baru ini sudah tiba. Aku berlindung kepada-Mu dari bujukan Iblis dan para walinya di tahun ini. Aku pun mengharap pertolongan-Mu dalam mengatasi nafsu yang kerap mendorongku berlaku jahat. Kepada-Mu, aku memohon bimbingan agar aktivitas keseharian mendekatkanku pada rahmat-Mu. Wahai Tuhan Pemilik Kebesaran dan Kemuliaan."
Demikian Doa Awal Tahun yang layak dibaca setiap muslim, sehabis shalat Maghrib. (Sya/RB).
Baca Juga:
Setan Menyesal Menggoda Manusia Karena Mereka Membaca Doa Berikut Ini