Home > Hadits

Shalawat Jibril dan Keutamaannya

Banyak sekali keutamaan dan keistimewaan shalawat Jibril.

Mendatangkan Rezeki

Shalawat Jibril merupakan amalan yang dapat mendatangkan rezeki. Rasulullah bersabda: "Barang siapa membaca shalawat Jibril sebanyak 5.000 kali sehabis sholat dhuha, niscaya Allah akan mencukupi kebutuhannya dan uang akan datang kepadanya atas izin Allah SWT."

Diberikan kesempatan berjumpa dengan Nabi Muhammad SAW dalam mimpi

Diriwayatkan dari As-Sakhawi ketika ada seorang laki-laki dari Suriah menuju Nabi Muhammad SAW bahwa ayahnya telah tua renta nan buta ingin melihat Nabi Muhammad SAW. Lalu disarankan untuk membaca shalawat Jibril. Maka ia kemudian dapat melihat Nabi Muhammad SAW dalam mimpinya, bahkan bisa meriwayatkan hadits dari beliau. Sahabat Rumah Berkah

Sungguh begitu banyak keutamaan bershalat, maka jangan tinggal shalawat setiap hari. (sya/RB)

Artikel Menarik Lainnya:

Kisah-Kisah Islami dan Inspiratif

Pembahasan Al-Quran

Tempat Bersejarah di Dunia Islam

Ulasan Seputar Buku dan Kitab Klasik

Cerita Abu Nawas dan Humor Lucu

Silakan beri komentar atas berita ini, dan monggo dibagikan bila bermanfaat.

Terima kasih.

× Image