Doa yang Benar untuk Jenazah
اللهُمَّ اغْفِرْلَهُمْ وَارْحَمْهُمْ وَعَافِهِمْ وَاعْفُ عَنْهُمْ
Allahummaghfir lahum warhamhum wa afihim wa’fu anhum.
“Ya Allah, ampunilah mereka, rahmatilah mereka, bebaskanlah dan maafkanlah mereka.”
Baca Juga: Pentingnya Kata 'Khair' untuk Mayit
Bila Jenazah Perempuan Semua dan Jumlahnya Lebih dari Dua Orang
Bila jenazahnya adalah perempuan dalam jumlah lebih dari dua orang, misalnya bertiga atau berempat atau lebih, maka doanya adalah sebagai berikut:
اللهُمَّ اغْفِرْلَهُنَّ وَارْحَمْهُنَّ وَعَافِهِنَّ وَاعْفُ عَنْهُنَّ
Allahummaghfir lahunna warhamhunna wa afihinna wa’fu anhunna.
“Ya Allah, ampunilah mereka, rahmatilah mereka, bebaskanlah dan maafkanlah mereka.”
Demikianlah cara mendoakan jenazah yang wafat sesuai dengan jenis kelaminnya. Semoga bermanfaat. (syahruddin el fikri/sajada.id)
.
Baca juga:
Kisah Ulama yang Doanya Tertolak karena Sebutir Kurma
Kelompok yang Mengiringi Jenazah
10 Golongan yang Jasadnya Masih Utuh Hingga Hari Kiamat
Kisah-Kisah Islami dan Inspiratif
Tempat Bersejarah dalam Al-Quran
.
Silakan kirimkan artikel keislaman Anda melalui email: infosajada.id@gmail.com
.